top of page

Kepala Nkonsango Ndala

IBALI CARBON COMMITTEE REPRESENTATIVE WILDLIFE WORKS UNTUK PROYEK REDD+ MAI NDOMBE

Terkait dengan kesehatan, rumah sakit dan pasokan air bersih secara signifikan meningkat di desa kami dan kami berharap dapat segera membangun sekolah baru. Kami juga sangat menghargai komitmen jangka panjang Wildlife Works, berbeda dengan pihak lain yang hanya memberikan bantuan individual berupa pompa air dan sekarang pompa tersebut rusak, mereka sudah tidak disini lagi.

TONTON

>50k  

MITRA

MASYARAKAT LOKAL

300k

HEKTAR

HUTAN LINDUNG

7

SPESIES YANG TERANCAM PUNAH

BERHASIL DILINDUNGI

3.8m

EMISI tCO2e

BERHASIL DICEGAH LEPAS KE ATMOSFER HINGGA HARI INI

POACHER TO PROTECTOR
The Mai Ndombe REDD+ Project in the DRC employs over 20 eco-guardians, many of whom are former poachers.
ABOUT THE MAI NDOMBE REDD+ PROJECT
The Mai Ndombe REDD+ Project protects 300,000 hectares of critical bonobo and forest elephant habitat within the world’s second-largest intact rainforest and some of the most important wetlands on the planet, the Congo Basin.
Filip-C-Agoo-Everland-Marketing-Congo-5813-WEB-low-resolution.jpg

MAI NDOMBE

REPUBLIK DEMOKRATIK KONGO (DRC)

logo

TAUTAN LEBIH LANJUT 

START DATE: MARCH, 2011

DURATION: 30 YEARS

PROJECT TYPE: AVOIDED DEFORESTATION REDD+

TAUTAN LEBIH LANJUT 

METHODOLOGY: VM0009

REGISTRY: VERRA

THIRD-PARTY VERIFIED ☑

decorative vector image
decorative vector image
decorative vector image
decorative vector image

6 KLINIK KESEHATAN KELILING DAN SATU RUMAH SAKIT TELAH DIDIRIKAN

11 SEKOLAH DIBANGUN ATAU DIRENOVASI

6 TAMBANG IKAN TELAH DIBANGUN DAN VARIAN BARU SINGKONG DIPERKENALKAN UNTUK MENINGKATKAN KETAHANAN PANGAN

MEMBANGUN 10 SUMUR AIR BERSIH BERTENAGA SURYA DAN BERKELANJUTAN

MENCIPTAKAN LEBIH DARI 300 PEKERJAAN LOKAL

DAMPAK PROYEK

Sebanyak 50.000 jiwa tinggal di wilayah proyek Mai Ndombe. Mereka tersebar di 28 desa.

Sebagian besar wilayah di desa ini dihuni oleh orang-orang yang mengidentifikasi diri sebagai Bantu, migran penggembala yang menetap di sekitar Danau Mai Ndombe beberapa generasi yang lalu. Di dalam wilayah proyek juga terdapat satu desa yang merupakan rumah bagi Batwa, penjaga hutan adat asli yang lebih dikenal sebagai "pigmi".

Selama berabad-abad semua anggota masyarakat di wilayah proyek dan zona proyek kehilangan hak-hak ekonomi dan politiknya akibat penjajahan dan ekspolitasi. Mereka merupakan bagian dari masyarakat yang paling terpinggirkan di dunia. Mereka mencari strategi baru untuk memenuhi kebutuhan dasar mereka sambil hidup berdampingan dengan hutan yang hingga mereka memiliki hubungan budaya dan spiritual yang kuat.

ARTIKEL 01

KEMBALINYA

GAJAH HUTAN

Selama bertahun-tahun, lanskap di dalam area proyek hampir sepenuhnya kehilangan kehadiran satwa liar. Namun berkat proyek REDD+, hutan dan satwa liar kini kembali berkembang.

Baca selengkapnya

ARTIKEL 02

WAWANCARA DENGAN

MATTHIEU BOLAA

Mike Korchinsky mendirikan Wildlife Works pada tahun 1997 dengan keyakinan bahwa jika kita ingin melindungi satwa liar, upaya konservasi harus dilakukan untuk komunitas lokal yang berbagi lingkungan mereka agar dapat hidup berdampingan.

Baca selengkapnya

CERITA DARI MASYARAKAT DAN KOMUNITAS LOKAL

Dengan pendapatan dari penjualan karbon, masyarakat menginvestasikan dana tersebut untuk membangun fasilitas pendidikan, yang sebelumnya kurang atau bahkan tidak ada di sebagian besar desa. Tingginya tingkat deforestasi di wilayah ini memberi dampak negatif kepada rendahnya pendidikan serta kesehatan masyarakat setempat. Selama proyek ini berjalan, rencananya akan dibangun 32 sekolah. Pendapatan dari penjualan karbon juga digunakan untuk menyediakan seragam, biaya sekolah, gaji guru dan biaya ujian nasional.

Pendidikan merupakan prioritas yang sangat penting dalam proyek ini karena ini menyangkut kualitas hidup dan masa depan masyarakat.

PERTANIAN KONSERVASI

Pelajari lebih lanjut

Singkong adalah makanan pokok bagi jutaan orang di DRC, tetapi produktivitasnya terancam oleh berbagai hama dan penyakit.

 

Staf yang berasal dari wilayah sekitar telah dipekerjakan untuk menjalankan kebun percontohan, agroforestri, dan memberikan pelatihan pertanian konservasi. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk meningkatkan akses informasi bagi anggota masyarakat setempat sehingga mereka dapat meningkatkan hasil panen mereka dengan cara yang berkelanjutan.

LAYANAN KESEHATAN YANG BERKUALITAS

Pelajari lebih lanjut

Peningkatan layanan kesehatan merupakan salah satu aspek pentingdari proyek di Mai Ndombe REDD+ . Masyarakat di sana menginvestasikan pendapatan karbon mereka untuk sektor ini. Angka kematian ibu di wilayah tersebut termasuk yang tertinggi di dunia, lebih dari ⅓ anak di bawah usia 5 tahun mengalami kekurangan gizi. Selain itu, banyak anak yang berisiko tinggi terjangkit wabah malaria dan campak.

 

Untuk mengatasi tantangan ini, pendirian rumah sakit baru dan klinik kesehatan keliling yang cepat tanggap telah merevolusi akses masyarakat ke layanan kesehatan yang berkualitas.

TATA KELOLA MASYARAKAT

Komite Pembangunan Lokal telah dibentuk sebagai elemen utama dalam pengelolaan di dalam wilayah proyek. Kegiatan proyek dipilih melalui konsultasi dengan masyarakat lokal, pemangku kepentingan utama lainnya serta pejabat dari berbagai tingkat pemerintahan.

Dengan pendapatan dari penjualan karbon yang diperoleh melalui upaya perlindungan hutan, masyarakat telah mengalokasikan sumber daya untuk membeli rig pengeboran portabel untuk merevolusi akses air bersih.

MENINGKATKAN KETAHANAN PANGAN

Pelajari lebih lanjut

Danau Mai Ndombe adalah salah satu danau paling unik di dunia berdasarkan aspek biologisnya. Berbeda dengan banyak danau besar Afrika lainnya, di danau Mai Ndombe, spesies ikan dominan belum pernah diperkenalkan, sehingga habitatnya kaya akan spesies endemik. Namun selama beberapa dekade terakhir, pasokan ikan telah menyusut drastis karena praktik penangkapan ikan yang tidak berkelanjutan.

 

Untuk mengatasi masalah ini, anggota masyarakat telah menginvestasikan pendapatan karbon untuk mengembangkan tambak ikan yang berkelanjutan. Tujuannya untuk memperkuat ketahanan pangan dan akhirnya dapat mengembalikan pasokan ikan di danau tersebut.

MASYARAKAT SEBAGAI MITRA

°Pan paniscus

BONOBO

Bonobo adalah salah satu kerabat terdekat manusia dengan kesamaan genetik mencapai 98,7%. Spesies ini hanya dapat ditemukan di Republik Demokratik Kongo, dan lokasi proyek kami di Mai Ndombe menjadi habitat penting bagi spesies yang terancam punah ini. Ancaman utama terhadap bonobo adalah hilangnya habitat dan perdagangan satwa liar ilegal. Bonobo sering diburu untuk diambil dagingnya atau diperdagangkan sebagai hewan peliharaan. Saat kami memulai proyek ini, hanya ada 20-30 yang tersisa di daerah tersebut karena banyak intervensi dari perusahaan penebangan. Namun, saat ini populasi ratusan bonobo. Ini memiliki dampak penting pada kelangsungan hidup spesies.

° Loxodonta cyclotis

GAJAH HUTAN

Gajah hutan merupakan sepupu dari gajah Savannah yang posturnya lebih kecil dan lebih suka menyendiri. Baru pada tahun 2021 gajah hutan diakui sebagai spesies tersendiri. Gajah hutan memiliki peran penting dalam melawan perubahan iklim. Mereka memakan tanaman yang lebih kecil, mengurangi persaingan untuk nutrisi dan cahaya tanah, sehingga memungkinkan pohon yang lebih besar tumbuh subur dan menyerap lebih banyak CO2 dari atmosfer. Para ilmuwan berhipotesis bahwa keberadaan mega-herbivora seperti gajah hutan adalah salah satu alasan mengapa Cekungan Kongo mampu menyerap karbon dua kali lebih banyak daripada hutan hujan Amazon, meskipun ukurannya hanya setengahnya. Ancaman utama terhadap gajah hutan adalah perubahan iklim, hilangnya habitat, perburuan gading, dan konflik manusia-gajah yang sering berujung pada pembunuhan. Sebelum proyek konservasi Wildlife Works, gajah hutan tidak pernah terlihat di daerah tersebut selama beberapa dekade. Saat ini, populasi lokal telah pulih dan area proyek sekarang mendukung hampir 100 gajah hutan.

° Smutsia gigantea

TRENGGILING RAKSASA

Trenggiling bersisik dan berhidung panjang yang hidup di daerah tropis adalah salah satu mamalia paling unik di dunia. Mereka memiliki peran penting dalam ekosistem karena mereka memakan rayap, membantu menjaga keseimbangan ekologi dan melindungi pohon-pohon. Sayangnya, trenggiling juga termasuk dalam hewan yang paling banyak diperdagangkan di seluruh dunia, terutama karena sisiknya yang digunakan dalam pengobatan tradisional di wilayah Asia Timur.

° Hippopotamus amphibius

KUDA NIL

Kuda nil adalah salah satu mamalia darat terbesar ketiga di dunia setelah gajah dan badak; seekor kuda nil jantan bisa memiliki berat hingga sebanyak tiga mobil ukuran sedang. Kuda nil dapat menjadi sangat teritorial dan agresif, dan secara statistik, kuda nil membunuh rata-rata 500 orang setiap tahun di Afrika (sekitar dua kali lipat jumlah orang yang dibunuh oleh singa). Meskipun memiliki ukuran yang mengesankan dan berperilaku agresif, populasi kuda nil mengalami penurunan di Afrika Sub-Sahara, terutama di DRC. Ancaman utama bagi kuda nil meliputi hilangnya habitat dan perburuan untuk diambil daging dan giginya. Dalam upaya untuk mengatasi tantangan ini, Wildlife Works bermitra dengan komunitas lokal menciptakan strategi untuk mewujudkan koeksistensi yang aman antara manusia dan satwa liar.

SPESIES SATWA LIAR

YANG MENJADI FOKUS KAMI

Camera trap footage of bonobos (pan paniscus) at a watering hole at the Mai Ndombe REDD+ project
Camera trap footage of forest elephants (Loxodonta cyclotis) at the Mai Ndombe REDD+ project in the DRC

Hutan - seluas 740.000 hektar - sebagian besar hutan meranggas (46%)  dan hutan rawa (42%).

Pohon Millettia laurentii bernilai tinggi dan telah lama menarik perhatian beberapa perusahaan industry penebangan dalam sejarahnya. Hutannya kaya akan keanekaragaman hayati, dengan banyak spesies tumbuhan yang masih belum terdeskripsikan oleh ilmu pengetahuan. Tim keanekaragaman hayati kami secara rutin menemukan spesies tanaman dan jamur baru.

 

Meskipun cekungan Kongo memiliki ukuran yang hanya setengah dari hutan hujan Amazon, wilayah ini mampu menyerap karbon dua kali lipat dari yang diperkirakan. Hal ini diduga disebabkan oleh keberadaan herbivora besar seperti gajah hutan, yang membantu mengurangi persaingan untuk mendapatkan pohon yang lebih besar yang mampu menyerap lebih banyak karbon dari atmosfer. Ini adalah salah satu alasan mengapa Cekungan Kongo memiliki peran penting dalam mengurangi dampak perubahan iklim global.

HUTAN

FAQ

  • The Mai Ndombe REDD+ project area comprises two forest concessions along the western shore of Lake Mai Ndombe, totaling over 250,000 ha of rainforest that were actively being logged in the early 2000s. In 2008, following a governmental revision of the DRC National Forest Code, 91 of 156 logging contracts were suspended in an effort to address corruption in the sector. Minimum legal and environmental standards were not being met, which resulted in severe environmental damage. Furthermore, communities in these areas were largely ignored by the logging companies, and received little or no economic benefit. 

    Two timber concessions extending along the western shore of Lake Mai Ndombe, were among those suspended for review. This suspension was never a permanent cancellation and the subsequent moratorium was only on new logging concessions.  

    So while the concessions were suspended in February 2010, Ecosystem Restoration Associates (ERA), a Canadian forest restoration company, took the opportunity to submit a formal request to the DRC government to conserve these concessions. The submission proposed something radical for the DRC: using carbon revenues to promote environmental conservation and sustainable development, thereby protecting the area from destructive logging practices, legal and illegal. . This submission was granted under an exception in the new Forest Code that allowed suspended concessions to be awarded without competitive bidding by the logging sector, if the award was of high environmental and community benefit.

    ERA then reached out to Wildlife Works to help them design a REDD+ project and we entered a joint venture with ERA to do so. The joint venture was in place until 2014 when Wildlife Works bought out ERA and became the sole operator of the project. 

     

    Other suspended forestry concessions were subsequently re-awarded to logging companies. This demonstrates that the forestry concessions that now compose the Mai Ndombe REDD+ project also would’ve been eventually logged.   

  • Wildlife Works does not restrict activities of the communities. Our conservation strategy is founded on holistically partnering with the local communities who choose to protect their surrounding forest by using carbon revenues to fund their self-determined social and economic development plans. Development projects take time to implement and reach all of the communities in the entire project area and zone, especially during the funding gap between project start date and issuance and purchase of credits. Completely stopping deforestation is an unrealistic goal when people live within and around a forest. Decreasing the rate of deforestation in the project area is the expected goal. The project has proven to reduce deforestation against its validated baseline every year since the start of the project because community development investments have helped to curb the communities’ reliance on extraction. Independent, third-party verification audits for this performance period confirm these results. Prior to Wildlife Works’ conservation project, forest elephants hadn’t been seen in the area in decades. Today, the local population has recovered .

  • Avoiding deforestation under REDD+ projects involves protecting intact forests that are under threat, but that have not yet been cleared. To solve the problem of measuring what would have happened without the project, a reference area must be established to determine the rate that similar areas were deforested. For REDD+ projects, the reference area never overlaps with the project area. This is because the project area, by its very definition, consists of remaining intact forest to be conserved.

     

    For cases of planned deforestation (e.g. logging concessions) the most accurate reference area is likely to be another logging concession operated by the same company in the same general area. 

     

    The reference area selected for the Mai Ndombe REDD+ Project was required to meet the following strict criteria:

     

    1. It had to be the most recent logging concession, operated by the same logging company that had already operated in the area. Logging companies are not all created equally: those that historically over-harvest and allow others to clear forest within their concession are considered most likely to do so again.

    2. It had to contain the same amount of forest at the beginning of the historical reference period as the project area concession did at the start of the REDD+project. This helps ensure that the reference area represents the same size of forest as the project area. 

    3. It had to exhibit similar characteristics in terms of commercial tree species composition, landscape topography, access to markets etc. All of these criteria were thoroughly reviewed by the auditor and shown to meet the required level of scientific scrutiny.

     

    The reference area, approximately 600 km southwest of the project area, was selected because it experienced planned commercial harvest similar to what would have occurred in the project accounting area in the baseline scenario. In particular, the logging company SOFORMA was granted a logging concession with boundaries identical to those of the reference area, harvested the merchantable trees, and enabled a cascade of degradation (carried out by secondary agents of deforestation) that led to nearly complete deforestation of the reference area. It should be noted that SOFORMA stands for “La Société Forestière du Mayombe”, and the company was originally formed for the express purpose of logging the Mayombe forest (Thompson and Adloff, 1960). In addition to the planned commercial harvest, the reference area is similar to the project area with respect to ecosystem type, landscape configuration (elevation, slope, etc.), and the socio-economic conditions of local communities. Finally, the reference area is located in the DRC, so the commercial harvest and subsequent logging are subject to the same laws and enforcement as the project area. 

  • The baseline represents the counterfactual scenario of what would have happened in the absence of the project. Wildlife Works endeavors to reduce projected deforestation based on a scientifically determined and independently audited baseline.

    Our project baseline initially reflected the actual annual emissions that occurred in the reference area concession over a 30-year period, which  is non-linear: starting slowly when legal logging began, and then accelerating when illegal logging followed and further accelerating as communities cleared the remnant forests after logging was finished in a process now well-known as the “cascade of deforestation.”

    The Mai Ndombe project switched to an allocated baseline initially based on the World Bank ER Program for 2021-2023 and then to the National REDD+ program after 2023. Wildlife Works was heavily involved in the design of both of these programs.  The result in a different baseline to our originally audited and validated project baseline reflects the difference between the two philosophical approaches to allocating baselines, and in no way reflects the scientific accuracy in the original baseline. 

    That difference can be summarized as such: project baselines reflect specific local risks to the project forests, based on actual historical deforestation in a nearby reference area. Jurisdictional baselines use an average of historical deforestation across the entire jurisdiction to calculate the jurisdictional baseline.Then a portion of that baseline is allocated to projects nested within the jurisdictional program. Mai Ndombe used a risk-based allocation model. Learn more about risk-based allocation in our DRC Best Practices Guide

    Both approaches use remote sensing. Remote sensing is usually more accurate at the project scale than at larger jurisdictional scale because at the project scale every pixel of forest loss can be identified and manually verified. Larger jurisdictional programs often have to use sampling techniques because it is too expensive and time intensive to assess every pixel in the entire jurisdiction.

    Wildlife Works monitors, measures, and reports deforestation everywhere it occurs at the Landsat pixel level (30m x 30m) and deducts any emissions associated with that deforestation from our project performance. The project has been independently verified to have achieved substantial reductions in deforestation against its applicable baseline.

  • The government of the DRC holds the concessions to the forest. The local communities have customary usage rights to the forest. Wildlife Works has worked with the communities to map traditional community territories. 

  • The Mai Ndombe REDD+ Project spans 28 villages of various sizes. When the project was being designed 11 years ago, Wildlife Works/ERA Congo obtained written permission from each village, in line with the government’s requirements of Free, Prior and Informed Consent (FPIC).

    Wildlife Works’ REDD+ projects follow the Cancun Safeguards for Free, Prior, and Informed Consent (FPIC), a process protected by international human rights standards that states, ‘all peoples have the right to self-determination’ and ‘all peoples have the right to freely pursue their economic, social and cultural development.’

    Through the FPIC process, communities co-created and signed a document known as the Cahiers de Charge, which states the agreed-upon activities that the project will fund.  By signing this document, community members gave their clear consent to develop a REDD+ project in their customary lands. Wildlife Works employees  have close communications with community leaders and democratically elected community representatives during the implementation of the project and its activities. This process enables community members to contribute to project design, air grievances, and give or withhold their consent at any point .

    There are over 50,000 community members within the project zone, so it should be expected that each village and each individual will have varying degrees of knowledge and direct interaction with the project. Due to limited funding at the start of the project, Wildlife Works was only able to start project activities one village at a time. As project funding grew with credit sales, more villages were able to fund their investment plans. At the end of 2023, all the villages’ Cahiers de Charge have now been fulfilled and the villages’ democratically elected “local carbon committees” are developing plans for future funding. Meanwhile, we have a dedicated and ongoing effort to engage with all community members.. As carbon sales increase, communities will be able to fund more of their own development goals. Stay updated on the latest impacts on the Mai Ndombe project page, signing up for our newsletters and following our social channels

  • While the length of the FPIC process can vary due to the nuances of the local culture and government, the initial phases of informing communities about the potential projects take no less than 3 months, and can take up to one year and sometimes more. In the case of Mai Ndombe, the FPIC process took over one year. We believe FPIC is a continuous process, and does not end once communities give their consent for the start of a project. Read more about our continuous, fluid FPIC process here


    Wildlife Works representatives are recognized experts in the FPIC process and co-authored the DRC Best Practices Guide for REDD+ which includes extensive information on the legal and culturally required FPIC process.

FAQ

KORIDOR KASIGAU

KENYA

Di Kenya, proyek REDD+ Koridor Kasigau melindungi 500.000 hektar hutan.

Baca selengkapnya

EKOREGION AMAZON

KOLUMBIA

Di Ekoregion Amazon Kolombia, kami sedang mengembangkan 3 proyek yang dapat melindungi 750.000 hektar hutan.

Baca selengkapnya

PROYEK LAINNYA

ASAL-USUL

Sebagai konteks awal, hampir 300.000 hektar hutan hujan di sepanjang sisi barat Danau Mai Ndombe di DRC barat telah dialokasikan untuk ekstraksi kayu komersial yang sangat diincar oleh perusahaan penebangan. Hutan ini merupakan rumah bagi keanekaragaman hayati yang luar biasa dan mencakup beberapa lahan basah dengan kandungan karbon tertinggi di dunia. Perusahaan penebangan umumnya mengabaikan hak-hak serta kesejahteraan dari 50.000 anggota masyarakat setempat. Dampaknya hanya sedikit atau bahkan tidak ada manfaat ekonomi yang diterima oleh masyarakat lokal, dan ini berdampak negatif pada populasi satwa liar yang sudah terancam punah.

Pada tahun 2008, sebagai respons terhadap revisi yang dilakukan oleh pemerintah pada Kode Hutan Nasional DRC, sebanyak 91 dari 156 kontrak penebangan dihentikan sebagai upaya untuk mengatasi korupsi dalam sektor tersebut.

PROYEK

Dua dari konsesi kayu yang awalnya ditangguhkan mencakup hutan hujan di sepanjang pantai barat Danau Mai Ndombe. Pada bulan Februari 2010, permintaan resmi diajukan kepada pemerintah DRC untuk menghentikan praktik penebangan yang merusak dan sebagai gantinya menggunakan pendapatan dari karbon untuk mempromosikan konservasi lingkungan dan pembangunan berkelanjutan. Pada tahun 2011, dua kontrak konsesi berhasil dipindahkan ke ERA Kongo, yang merupakan pengembang proyek pendiri. Saat ini, ERA Kongo adalah anak perusahaan yang sepenuhnya dimiliki dan dioperasikan oleh Wildlife Works, yang mengelola proyek Mai Ndombe di bawah perjanjian yang sama dengan pemerintah DRC.

 

Masyarakat setuju untuk bermitra dengan Wildlife Works guna bersama-sama merancang strategi untuk meningkatkan ketahanan pangan, akses ke layanan perawatan kesehatan dan pendidikan, sambil tetap mempertahankan tradisi hidup harmonis mereka dengan hutan yang telah berlangsung selama berabad-abad.

bottom of page